Ini Alasan Hakim Tolak Praperadilan Wali Kota Semarang Mbak Ita, Status Tersangka KPK Sah
Gugatan praperadilan yang diajukan oleh Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu alias Mbak Ita, ditolak oleh hakim tunggal Pengadilan Negeri (PN) Jaksel