Perpustakaan Baru di TIM Dipamerkan Anies Baswedan, Kata Warganet Akan Bangkitkan Minat Baca

Martin Ronaldo
Perpustakaan Jakarta. (Foto/Dok/Instagram/@aniesbaswedan).

JAKARTA - Foto yang memperlihatkan bagian dalam perpusatakaan baru yang ada di Taman Ismail Marzuki Jakarta Pusat diunggah Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan melalui media sosialnya.

Diketahui, Taman Ismail Marzuki sudah selesai dilakukan revitalisasi oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Dari unggahan foto tersebut, terlihat bagian dalam Perpustakaan Jakarta yang tampak begitu megah dengan ornamen pendukung seperti bangku dan meja serta tulisan-tulisan di dinding serta masih banyak lainnya.

Terlihat beberapa anak muda dan anak kecil di dalam foto tersebut tampak asyik membaca buku yang disediakan di dalam Perpustakan Jakarta.

Editor : Setia Naka Andrian

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network