Manager Humas KAI Daop 4 Semarang, Franoto Wibowo, menyatakan, “Sehingga pada Minggu, 9 Maret 2025 mulai sore ini, semua jalur sudah normal dan dapat dilalui kembali oleh perjalanan kereta api dengan kecepatan terbatas.”
KAI berkomitmen untuk terus melakukan pemantauan dan evaluasi di titik-titik terdampak agar kecepatan operasional dapat ditingkatkan ke level normal dalam waktu dekat.
Editor : Taufik Budi Nurcahyanto
Artikel Terkait