Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah Gelar Bengkel Literasi di Kendal

Pipit Widodo
Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah Gelar Bengkel Literasi di Kendal. Kegiatan dibuka oleh Kepala Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah, Dr. Ganjar Harimansyah (Ist).

Bengkel literasi di Kabupaten Kendal melibatkan narasumber dari Balai Bahasa Provinsi Jawa Tengah dan Asosiasi Fasilitator Literasi Jawa Tengah. Narasumber tersebut adalah Dr. Ganjar Harimansyah, Dhiyah Endarwati, Ahmad Kamalul Fikri, M.Li., dan Citra Aniendita Sari, M.Hum.

Rangkaian acara masih akan berlanjut selama Juni—Agustus secara daring dan luring. Pada masa itu peserta dibimbing oleh para narasumber agar menghasilkan puisi yang berkualitas hingga layak diterbitkan.



Editor : Setia Naka Andrian

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network