Penuhi Prinsip Akuntabilitas, Pengadaan Barang Jasa Harus Bebas Intervensi

Arto Ary
Penuhi Prinsip Akuntabilitas, Pengadaan Barang Jasa Harus Bebas Intervensi (ist)

Dalam prosesnya, KPK menggandeng berbagai kementerian, lembaga terkait, serta akademisi untuk melakukan inventarisasi terhadap permasalahan atau potensi kerawanan korupsi di masing-masing area. Sebanyak 16 sasaran, 3 aspek, dan 111 indikator ditetapkan sebagai bagian dari penguatan MCP 2025.

Pimpinan KPK RI, Setyo Budiyanto mengakui penindakan adalah bentuk pencegahan yang paling efektif.

Pasalnya ada anggapan pencegahan sering dikatagorikan sebagai hal yang sepele karena sifatnya hanya preventif, bukan represif. Memang dengan pemberlakuan represif, maka gaungnya bisa ke mana-mana.

Walau begitu pencegahan korupsi bukan hanya tentang penegakan hukum,melainkan mencakup berbagai aspek yang melibatkan banyak pihak.

Harapannya MCP ini bukan hanya sebagai center dari monitoring prevention, tapi kita juga menjadikan MCP sebagai monitoring (hubungan fisik), controlling (hubungan administrasi), surveillance (hubungan geografis), dan prevention (8 fokus area).

 

Editor : Arto Ary

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network