Aufa mengaku sangat beruntung, UNY memberinya kesempatan untuk menekuni bidang wirausaha. Dia terpilih mengikuti Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) saat semester 4.
"Mungkin karena senang berwirausaha saya merasa excited saat berada di Jerman, jiwa wirausaha yang masih melekat kembali menggelora,"tutur dia.
Idenya memperkenalkan dan menjual makanan tradisional ini muncul ketika ia merasa rindu dengan makanan Indonesia tersebut. Saat itu, dengan perangkatnya, Aufa langsung mencari UMKM Indonesia melalui media sosial yang menjual Pempek.
Editor : Setia Naka Andrian
Artikel Terkait