get app
inews
Aa Text
Read Next : Update Gempa Myanmar: Korban Tewas Nyaris 700 Orang, Banyak yang Masih Tertimbun

Jumlah Korban Tewas Tertimpa Pohon Tumbang saat Salat Id di Pemalang Bertambah Jadi 3 Orang

Selasa, 01 April 2025 | 01:08 WIB
header img
Salah satu korban tewas akibat insiden pohon beringin tumbang di Alun-Alun Pemalang, Jawa Tengah dimakamkan, Senin (31/3/2025). (Foto: Suryono Sukarno).

Para korban luka, kata dia saat ini dirawat di Rumah Sakita (RS) Harapan Sehat dan RS Prima Medika. "Kami akan memastikan penanganan terbaik bagi para korban," kata Anom.

Menurut dr. Nofie Widiyantoro, salah satu dokter yang menangani korban, kondisi beberapa korban luka mulai membaik. 

Sementara itu, proses evakuasi pohon beringin yang tumbang masih berlangsung untuk memastikan tidak ada gangguan lalu lintas atau potensi bahaya lebih lanjut.

Warga berharap pemerintah dapat mengambil langkah preventif untuk mencegah kejadian serupa di masa depan.

Editor : Arto Ary

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut