Eisti'anah dan Badruddin Resmi Dilantik, Demak Siap Menuju Era Baru
Kamis, 20 Februari 2025 | 13:49 WIB

Presiden juga menambahkan bahwa meskipun para kepala daerah berasal dari latar belakang partai, agama, dan suku yang berbeda, mereka tetap satu dalam keluarga besar Nusantara, Republik Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika.
Setelah pelantikan, para kepala daerah dijadwalkan mengikuti retreat di Akademi Militer (Akmil) Magelang selama sepekan. Pembekalan ini mencakup materi mengenai efisiensi anggaran pemerintah, tugas pokok dan fungsi kepala daerah, misi Asta Cita, serta wawasan kebangsaan dari Lemhannas. Kegiatan ini bertujuan untuk menyelaraskan visi dan misi antara pemerintah pusat dan daerah guna meningkatkan efektivitas pemerintahan.
Editor : Taufik Budi Nurcahyanto